DPW IWO INDONESIA Sumatera Selatan terima STL dari Kesbangpol provinsi

Liveinfosumsel//Palembang, lensa khatulistiwa,Dengan di dampingi wakil sekretaris DPW IWO INDONESIA Sumatera Selatan Rangga Arifin, ketua DPW IWO INDONESIA Sumatera Selatan Sakirin menerima STL dari Kesbangpol provinsi Sumatera Selatan Selasa 02/07/2024 bertempat di kantor Kesbangpol provinsi Sumatera Selatan jln F Tendean no 1095 Palembang.

kepala Kesbangpol provinsi Sumatera Selatan Dr.H.M ALFAJRI ZABIDI , S.Pd., M.M., M.Pd. I
melalui staffnya menjelaskan bahwa terhitung mulai di terbitkan Nya STL ini sudah dinyatakan sah dan di akui keberadaannya di wilayah hukum provinsi Sumatera Selatan, dan selanjutnya setiap ada kegiatan apapun pihak Kesbangpol akan menginformasikan kepada pengurus DPW IWO INDONESIA Sumatera Selatan dan di harapkan partisipasi serta sinergitas antara IWO INDONESIA Sumatera Selatan dengan Kesbangpol provinsi Sumatera Selatan di masa yang akan datang.

sementara itu dalam kesempatan yang sama ketua DPW IWO INDONESIA Sumatera Selatan Sakirin melalui wakil sekretaris DPW IWO INDONESIA Sumatera Rangga Arifin mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada kepala Kesbangpol provinsi Sumatera Selatan beserta seluruh jajarannya yang telah menerima laporan keberadaan DPW IWO INDONESIA Sumatera Selatan, ” kami atas nama keluarga besar ikatan wartawan online Indonesia ( DPW IWO INDONESIA Sumatera Selatan) mengucapkan terimakasih dan apresiasi yang setinggi-tingginya atas diterimanya laporan keberadaan organisasi kami ini dan kami sangat tersanjung atas sambutan yang sangat ramah dan sangat bersahabat dari para pejabat beserta seluruh staf di Kesbangpol provinsi Sumatera Selatan ini, Tutur Rangga, dan kami juga berharap agar kiranya IWO INDONESIA Sumatera Selatan selalu di libatkan apabila ada kegiatan dan program – program dari Kesbangpol, pungkasnya.

“” TEAM PEMBURU KORUPTOR”

  • www.liveinfosumsel.com

    LIVE INFO SUMSEL SUMBER INFORMASI TERKINI

    Related Posts

    Gudang BBM ilegal kebal hukum Polda Sumsel terkhususnya wilayah Ogan ilir

    Liveinfosumsel-Ogan ilir.Walaupun sudah terbentuknya Tim satgas yang telah diresmikan rupanya bukan membuat takut para mafia BBM ilegal ,tapi malahan membuat gudang tempat penampungan Bahan Bakar Minyak (BBM) ilegal yang tak…

    Loading

    Diduga Pembangunan TPA Gelumbang, Menelan Anggaran Negara Milyaran Rupiah, Hingga sayang untuk dipungsikan

    Live info sumsel,- Muara enim. Tempat Pembuangan Akhir (disingkat TPA) adalah tempat untuk menimbun sampah dan merupakan bentuk tertua perlakuan sampah. berdasarkan Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2008 tentang Pengelolaan Sampah,…

    Loading

    You Missed

    Gudang BBM ilegal kebal hukum Polda Sumsel terkhususnya wilayah Ogan ilir

    Gudang BBM ilegal kebal hukum Polda Sumsel terkhususnya wilayah Ogan ilir
    Diduga Pembangunan TPA Gelumbang, Menelan Anggaran Negara Milyaran Rupiah, Hingga sayang untuk dipungsikan

    200 massa aliansi peduli masyarakat(APM) MELANJUTKAN AKSI DEMONTRASI DI DEPAN PT.PERTAMINA PERSERO

    200 massa aliansi peduli masyarakat(APM) MELANJUTKAN AKSI DEMONTRASI DI DEPAN PT.PERTAMINA PERSERO
    Patut Di apresiasi, kesigapan pihak dinas tanaman panganan hortikultura dan peternakan Kabupaten Muara Enim

    OKNUM ASN SEKRETARIAT DPRD LAHAT USIR WARTAWAN PAKAI PENGERAS SUARA PLB RESMI LAPOR KE POLISI

    OKNUM ASN SEKRETARIAT DPRD LAHAT USIR WARTAWAN PAKAI PENGERAS SUARA PLB RESMI LAPOR KE POLISI

    DPD IWO INDONESIA KAB LAHAT BERSAMA ORGANISASI WARTAWAN LAINNYA LAKUKAN UNJUK RASA DIDEPAN GEDUNG DPRD LAHAT DUGAAN PENGUSIRAN TERHADAP WARTAWAN

    DPD IWO INDONESIA KAB LAHAT BERSAMA ORGANISASI WARTAWAN LAINNYA LAKUKAN UNJUK RASA DIDEPAN GEDUNG DPRD LAHAT DUGAAN PENGUSIRAN TERHADAP WARTAWAN