KAPOLDA SUMSEL MENEKANKAN KEPADA JAJARANNYA UNTUK SELALU DEKAT DENGAN MASYARAKAT

LIVEINFOSUMSEL,-PALEMBANG– Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sumatera selatan (Sumsel) Irjen Pol A.Rachmad Wibowo SIK menekankan kepada jajarannya untuk selalu hadir ditengah masyarakat serta menjadi polisi yang dekat dengan masyarakat.
Dalam kondisi dan situasi apapun, sebagai anggota Polri diharapkan dapat memberikan pelayanan. Apalagi wilayah Kota Palembang yang berada dijalur strategis dengan dinamika dan aktifitas masyarakat yang ramai sebagai kota besar Palembang


“Mari kita laksanakan tugas dengan niat tulus ikhlas, semoga apa yang kita kerjakan bisa memberikan rasa aman dan tentram bagi masyarakat ,” Kata Kapolda disela-sela arahan mengecek langsung kesiapan Apel besar Personel Polrestabes Palembang di Shooting range Komplek JSC Palembang , Jumat (20/10/2023).


Menurutnya, selain memberikan rasa aman dan nyaman. Kondisi jalur jalan persimpangan ataupun pusat berkumpulnya Masyarakat semakin ramai dengan aktivitas ataupun kegiatan masyarakat  sehingga cukup banyak menarik perhatian masyarakat sekitar Palembang untuk berkunjung.
Karenanya perlu adanya kehadiran personil Polri dalam melaksanakan pengamanan. baik secara tertutup maupun terbuka untuk mengantisipasi gangguan-gangguan kriminalitas maupun Kamseltibcar lintas di wilayah Kota Palembang terutama saat ini Polda Sumsel sedang menggelar Operasi mantap brata Musi 2023 -2024 guna mensukseskan tahapan tahapan pesta Demokrasi 2024 ” terang mantan Kapolda Jambi


” Selalu waspada terhadap potensi gangguan harkamtibmas dan perhatikan selalu Kamseltibcar Lintas di wilayah kota Palembang dan pusat-pusat keramaian umum,Jangan lupa selalu utamakan keselamatan dalam bertugas dan perlakukan masyarakat secara humanis ” tambahnya.

Pada Kegiatan Apel Besar Polrestabes Palembang di Shooting range Komplek JSC diikuti ribuan personel gabungan dari masing-masing bagian dan satuan fungsi jajaran Polrestabes Palembang yang dihadiri Wakapolda Sumsel Brigjen Pol M.Zulkarnain SIK MSI,Irwasda Sumsel Kombes Pol Ulung Sampurna Jaya SIK MH MSI PJU Polda Sumsel , Kapolrestabes Palembang Kombes Pol Kombes.Pol Harryo Sugihartono SIK beserta PJU Kapolsekta dan Personel Polrestabes Palembang

Kapolda menyampaikan apresiasi kepada Personel Polri yang dengan Ikhlas dan disiplin untuk melaksanakan tugas di hari libur akhir pekan.
Disadari bersama, tugas Polri adalah tugas pengabdian. Terima kasih kepada anggota yang telah mengorbankan waktu bersama keluarga di rumah untuk kepentingan dinas demi melaksanakan tugas Kepolisian dalam melayani masyarakat ,” tandasnya.LIN

LIVE INFO SUMSEL

  • www.liveinfosumsel.com

    LIVE INFO SUMSEL SUMBER INFORMASI TERKINI

    Related Posts

    Gudang BBM ilegal kebal hukum Polda Sumsel terkhususnya wilayah Ogan ilir

    Liveinfosumsel-Ogan ilir.Walaupun sudah terbentuknya Tim satgas yang telah diresmikan rupanya bukan membuat takut para mafia BBM ilegal ,tapi malahan membuat gudang tempat penampungan Bahan Bakar Minyak (BBM) ilegal yang tak…

    Loading

    Diduga Pembangunan TPA Gelumbang, Menelan Anggaran Negara Milyaran Rupiah, Hingga sayang untuk dipungsikan

    Live info sumsel,- Muara enim. Tempat Pembuangan Akhir (disingkat TPA) adalah tempat untuk menimbun sampah dan merupakan bentuk tertua perlakuan sampah. berdasarkan Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2008 tentang Pengelolaan Sampah,…

    Loading

    You Missed

    Gudang BBM ilegal kebal hukum Polda Sumsel terkhususnya wilayah Ogan ilir

    Gudang BBM ilegal kebal hukum Polda Sumsel terkhususnya wilayah Ogan ilir
    Diduga Pembangunan TPA Gelumbang, Menelan Anggaran Negara Milyaran Rupiah, Hingga sayang untuk dipungsikan

    200 massa aliansi peduli masyarakat(APM) MELANJUTKAN AKSI DEMONTRASI DI DEPAN PT.PERTAMINA PERSERO

    200 massa aliansi peduli masyarakat(APM) MELANJUTKAN AKSI DEMONTRASI DI DEPAN PT.PERTAMINA PERSERO
    Patut Di apresiasi, kesigapan pihak dinas tanaman panganan hortikultura dan peternakan Kabupaten Muara Enim

    OKNUM ASN SEKRETARIAT DPRD LAHAT USIR WARTAWAN PAKAI PENGERAS SUARA PLB RESMI LAPOR KE POLISI

    OKNUM ASN SEKRETARIAT DPRD LAHAT USIR WARTAWAN PAKAI PENGERAS SUARA PLB RESMI LAPOR KE POLISI

    DPD IWO INDONESIA KAB LAHAT BERSAMA ORGANISASI WARTAWAN LAINNYA LAKUKAN UNJUK RASA DIDEPAN GEDUNG DPRD LAHAT DUGAAN PENGUSIRAN TERHADAP WARTAWAN

    DPD IWO INDONESIA KAB LAHAT BERSAMA ORGANISASI WARTAWAN LAINNYA LAKUKAN UNJUK RASA DIDEPAN GEDUNG DPRD LAHAT DUGAAN PENGUSIRAN TERHADAP WARTAWAN